3 Poin Penting Syarat Mendirikan Perusahaan

GAPURA OFFICE – Hai sobat Gapura! Sejak awal tahun lalu, Pemerintah berupaya mempermudah syarat dan prosedur dalam memulai usaha. Hal tersebut karena jumlah pengusaha yang ada di Indonesia sangat sedikit dibanding negara-negara di Asia.

Untuk itu, mengenai biaya pengurusan PT (Perseroan Terbatas) harus Anda ketahui apabila saat ini Anda ingin mendirikan PT. Selain itu, Anda juga harus memahami tentang syarat-syaratnya.

Mendirikan usaha baru dapat memberi nilai tambah tersendiri. Sebab, hal tersebut dapat membuka lapangan pekerjaan lebih banyak serta menggerakkan perekonomian lokal. Salah satu inisiatif pemerintah adalah mempermudah pendirian PT.

3 Poin Penting Dalam Persyaratan Mendirikan PT

1. Modal Mendirikan PT.

Dalam Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007, mengenai Perseroan Terbatas (PT), maka dapat diketahui bahwa modal dasar PT adalah Rp 50 juta.

Persyaratan ini sering menjadi kendala bagi mereka yang ingin mendirikan PT  dengan modal pas-pasan. Padahal, kita paham dalam mendirikan PT yang memiliki badan hukum bisa mengurangi dampak resiko berbisnis di kemudian hari.

Kini, pemerintah kemudian mengeluarkan sebuah aturan baru, yaitu besaran modal dasar pendirian PT bergantung pada kesepakatan pendirinya. Hal tersebut ada di dalam PP Nomor 29 pada 2016 mengenai Perubahan Modal Dasar Perseroan.

Meski demikian, persyaratan modal tersebut hanya berlaku untuk Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM).

2. Menentukan Bidang Usaha Sesuai Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI).

Apabila Anda ingin menentukan bidang usaha, poin-poin berikut ini perlu juga untuk diperhatikan :

  • Anda dapat memilih bidang usaha apa saja, kecuali yang dilarang peraturan dan tertutup.
  • Bidang usaha Anda pilih harus tertera dan dimasukkan di Akta Pendirian Perusahaan.
  • Bidang usaha tersebut menentukan Izin Usaha yang harus Anda miliki.
  • Pilihlah bidang usaha yang lebih spesifik serta sesuai KBLI.
  • Perhatikan kode KBLI dengan teliti. Sebab, terkait dengan prosedur izin usaha untuk bisnis Anda.

KBLI merupakan klasifikasi kegiatan ekonomi yang jadi rujukan untuk instansi terkait guna melihat kode bidang usaha. Nantinya, akan digunakan untuk menentukan jenis izin usaha apakah yang sesuai dan Biaya Mengurus PT.

Untuk perdagangan umum, akan dimuat di Surat Izin Usaha Perdagangan kode usahanya dan dicantumkan di Tanda Daftar Perusahaan.

3. Persyaratan BPJS Ketenagakerjaan.

Meski sederhana, persyaratan BPJS adalah prosedur mendirikan PT yang sering menjadi kendala. Pengurusan secara online masih memakan waktu lama daripada secara manual.

Berdasarkan pengalaman, prosedur manual Anda akan diminta langsung datang ke kantor BPJS dan belum tentu bisa diselesaikan pada hari itu juga.

Mengapa BPJS Ketenagakerjaan penting? Karena menjadi persyaratan untuk mengurus Surat Keterangan Domisili Perusahaan (SKDP). Tanpa SKDP, tentunya akan sulit mendapatkan dokumen yang legal.

Untuk mengurus BPJS Ketenagakerjaan ini diperlukan beberapa dokumen sebagai berikut :

  • Formulir yang telah diisi.
  • Surat pengesahan dari Kementerian Hukum serta HAM.
  • Akta pendirian PT.
  • KTP serta NPWP karyawan PT.

Setelah permohonan terverifikasi, Anda mendapatkan email penetapan besaran iuran yang pertama. Kemudian ada formulir online yang harus diisi sebelum mendapat lembar kode iuran. Dengan kode iuran tersebut, Anda dapat menyetor iuran pertama BPJS Ketenagakerjaan. Dan akhirnya, Anda dapat mengambil sertifikat BPJS Ketenagakerjaan di kantor BPJS atas nama PT.

Baca juga: Daftar Dokumen Yang Harus Dimiliki Perusahaan

Gapura Office atau Virtual Officeku adalah sebuah jasa pelayanan pengurusan perizinan dan branding usaha, yang dapat menjadi solusi dalam membuat pendirian perusahaan atau bisnis Anda, dan juga menyelesaikan perizinan usaha lainya.

Jadi, jika saat ini Anda berencana ingin mendirikan usaha atau bisnis, atau sudah mendirikannya, namun Anda sibuk dan tidak punya waktu untuk mengurusnya, maka kami siap memberikan solusi dalam pengurusan dokumen Anda.

Kami adalah salah satu konsultan penyedia jasa perizinan dan legalitas yang terpercaya di Indonesia. Dengan proses yang cepat, kami siap membantu Anda dalam membuatkan dokumen-dokumen penting melalui tenaga profesional dan paham hukum. Segala proses pengurusan perizinan Anda, termasuk pembuatan PT maupun CV, maka akan menjadi lebih mudah.

Keunggulan dari layanan kami adalah perizinannya yang tidak sulit, Izin Usaha yang lengkap, mudahnya mendapatkan perizinan, dan kosultasi hukum pada orang yang ahli. Semua pelayanan tersebut bisa Anda dapatkan hanya dalam satu paket Biaya Jasa Pengurusan Dokumen.

Jadi, jangan ragu lagi, konsultasikan kepengurusan dokumen-dokumen penting Anda kepada kami, dan kami akan membantu Anda dalam kepengurusannya.

Sebagai informasi, layanan yang kami berikan meliputi berbagai jenis jasa perizinan yang ada di Indonesia. Dimulai dari perizinan usaha, izin pribadi, pembuatan PT, CV, hingga pengurusan dokumen perusahaan. Berdasarkan pengalaman, maka dapat menjamin setiap pengurusan perizinan Anda ditangani dengan cepat, profesional, dan dengan harga yang bersahabat tentunya.

Soal kualitas dan kredibilitas, Anda tidak perlu ragu lagi! Karena kami sudah mengantongi izin resmi dari pemerintah dan telah bekerja sama dengan banyak pengusaha. Anda juga tidak perlu khawatir untuk menjadikan kami partner dalam membuat PT atau mengurus Izin Usaha lainnya.

Suatu kebanggaan pula bagi kami jika dapat terlibat dalam pengembangan usaha Anda yang tengah meniti tangga kesuksesan.

Tak hanya itu saja, kami juga memiliki sederet Notaris profesional yang siap membantu Anda mengurus segala dokumen dan perizinan dengan mudah dan cepat. Ditambah dukungan staff yang ahli dan mumpuni di bidangnya masing-masing. Maka tak heran bila perusahaan kami telah dikenal sebagai perusahaan Jasa Perizinan Usaha paling handal di Jakarta, Tangerang, dan Bekasi.

Jadi, tunggu apa lagi? Legalitaskan perusahaan Anda hanya di Gapura Office! Suatu kebanggaan pula bagi kami jika dapat terlibat dalam pengembangan usaha Anda yang tengah meniti tangga kesuksesan.

Untuk informasi lebih lanjut, Anda bisa langsung menghubungi tim Marketing kami DI SINI. Dapatkan informasi tentang legalitas dan promo-promo menarik lainnya dari kami, serta Konsultasi GRATIS tentang jasa yang kami tawarkan. Kami siap membantu Anda!

Jangan ragu untuk menghubungi kami. Suatu kebanggaan bagi kami jika dapat terlibat dalam pengembangan usaha Anda yang tengah meniti tangga kesuksesan.

Biarkan kami yang bekerja untuk Anda, dan dengan senang hati kami akan melayani Anda. Kami akan melayani Anda dengan cepat dan berpengalaman. So, start your business right bersama Gapura Office!

Scroll to Top
PT Garuda Perkasa Putra Angkasa (virtualofficeku.co.id) terdaftar di Kementerian Hukum dan HAM RI, dengan SK Nomor AHU-0043399.AH.01.01.Tahun 2016